STKS dan Poltekim Sabet Emas di Cabor Billiard


Pertandingan Billiad OPTK 2018 di 99 Billiard (oleh Kamilan)

OPTK tahun ini diwarnai dengan cabor  bilyar yang dilakukakn di gedung 99 billiard (12/5). Permainan dibagi menjadi dua yaitu bola 8 dan bola 9. 

Permainan sangat unik jika bola 8 pemain harus memilih bola strips atau solid dulu yang dihabiskan,  beda dengan bola 9 pemain harus urut memasukkannya dari 1 sampai 9 sepuluh dengan bola putih. 

Permainan dilakukan menggunakan 4 meja secara bersamaan.  Meja  1 dan 2 dimainkan untuk bola 8 yang keseluruhan pemain ada 14 sementara meja 3 dan 4 dilakukan untuk mencegah permainan bola 9 yang diikuti 13 pemain. 

Permainan berlangsung sengit bola 8 dimenangkan oleh Andi Novrinsa (STKS), peringkat kedua diraih oleh Ahmad Nadiem Shihab (STPI), daan juara terakhir diraih oleh Rizki Nugraha (IPDN).

Permainan bola 9 juga tak kalah menarik peringkat sayu diraih oleh Nanda Horus Pranata (POLTEKIM), peringkat kedua diraih oleh Pranaja Hibatullah (IPDN), daan juara terakhir diraih oleh Feri Panca Ramadhan (STPI).
(SG)

Posting Komentar

0 Komentar